Pertamina dan Wakil Komisi III Pantau Pangkalan LPG di Mamuju

.MAMUJU – Tim Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi bersama Wakil Ketua Komisi III DPRD Sulbar, Fredy Boy, melakukan pemantauan di sejumlah pangkalan gas LPG 3 kg di Mamuju, Sulawesi Barat, Selasa, 4 Februari 2025. Executive General Manager Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi, Fanda Chrismianto, mengatakan, pihaknya ingin memastikan stok dan harga LPG 3 kg di … Read more

Aktivis Sorot Aturan Isi BBM Subsidi Pakai QR Code

MAMUJU – Menunjukkan QR Code sebelum pengisian BBM subsidi akan menjadi syarat saat hendak mengisi Biosolar maupun Pertalite di SPBU milik Pertamina saat pembatasan sudah diterapkan. Kebijakan tersebut mendapat penolakan dari kalangan aktivis di Sulawesi Barat (Sulbar). Aktivis Alarm, Andika Putra, menganggap aturan itu sebagai bentuk diskriminasi terhadap masyarakat ekonomi menengah ke bawah. “Kebijakan tersebut … Read more

Pertamina Keluarkan Pernyataan soal Polisi Tahan 73 Jeriken Solar di Mateng

MAMUJU – Pertamina Regional Sulawesi mengeluarkan pernyataan resmi terkait 73 jeriken solar yang diamankan Polres Mamuju Tengah (Mateng), pada Minggu, 30 April 2023 lalu. Pernyataan tersebut disampaikan Area Manager Communication, Relations & CSR Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi, Fahrougi Andriani Sumampouw, Senin, 8 Mei 2023. Berikut bunyi pernyataan Pertamina: Seperti diketahui pada pemberitaan sebelumnya bahwa … Read more

Pertamina Sanksi SPBU Simboro, Pengiriman BBM Ditangguhkan

MAMUJU – Pertamina akan menangguhkan pengiriman BBM kepada SPBU 7491507 Simboro, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat. Hal itu merupakan sanksi atas kasus BBM bercampur air pada salah satu tangki penyimpanan SPBU tersebut. Baca juga BBM Bercampur Air, Pertamina Ancam Sanksi SPBU Simboro “Infonya rencana akan diberikan sanksi berupa penangguhan pengiriman bbm namun menunggu segel polisi dilepas … Read more