Tim Gabungan temukan Heli MI-17 jatuh di Distrik Oskop Pegunungan Bintang

admin

ANTARA – Tim gabungan TNI – Polri, Senin 10 Februari, telah menemukan Helikopter MI-17 milik Penerbad dengan No Reg HA 5138 jatuh di salah satu tebing di Pegunungan Mandala, Distrik Oksop, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua. Proses evakuasi tengah korban dipersiapkan di atas tebing bersudut hampir 90 derajat itu. Heli nahas itu mengangkut 7 orang kru penerbad dan 5 orang prajurit Satgas Yonif 725. (Laksa Mahendra/Soni Namura/Sizuka)

Tags

Related Post

Leave a Comment

Ads - Before Footer