Papua Barat deklarasi dukung DOB dan keberlanjutan Otsus

admin

ANTARA – Pemerintah Provinsi Papua Barat bersama Forkopimda serta 13 Bupati Dan Wali Kota Se-Provinsi Papua Barat mendeklarasikan dukungan kebijakan Otonomi Khusus (otsus) dan Daerah Otonomi Baru (DOB),Selasa (14/6). Penjabat Gubernur Papua Barat Paulus Waterpauw  menyampaikan naskah deklarasi yang ditandatangani bersama akan disampaikan ke Pemerintah Pusat, agar kebijakan ini bisa segera direalisasikan. (Laksa Mahendra/Satrio Giri Marwanto/Risbeyhi)

Tags

Related Post

Leave a Comment

Ads - Before Footer