Apache Camp, tempat pendidikan dan pelatihan pemuda Babel

ANTARA – Dalam rangka memperingati hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2019, Komite Nasional Pemuda Indonesia, KNPI Wilayah Bangka Belitung , mewujudkannya dengan, meresmikan bangunan Apache camp yang terletak di desa Air Anyir, Kab. Bangka Provinsi Bangka Belitung , Minggu (27/10).  Apache Camp merupakan tempat pendidikan dan pelatihan kepemudaan di alam terbuka.  (Meriyanti/ Dudy Yanuwardhana/ Rinto A.Navis)

CATEGORIES
Share This

COMMENTS

Wordpress (0)
Disqus (0 )